NAMA lain Gasping Disease, penyakit sesak nafas, Bracnchitis.
· Penyakit yang perlu diwaspadaia pada ayam karana berpengaruh pada kokokanya
· Penyakit pernafassan pada ayam yang akut dan sangat cepat menular
· Ditandai dengan batuk, bersin, dan sesak nafas.
Penyebab:
· Virus yang tergolong dalam grup carona
· Virus yang tahan terhadap antibiotic dan dapat dikembangkan dalam embrio ayam umur 9-11 hari
Sifat dan cara pencegahnya:
· Sifat menular sangat cepat
· Menyerang saluran pernafasan dan berpengaruh pada pita suara sehingga pita suara sulit untuk pulih kembali seperti sedia kala
· Penularahn lewat kontak langsung, lewat makanan dan minuman lewat alat-alat peternakan, lewat carier.
· Ayam yang baru sembuh dari IB masih dapat menularkan penyakit ini
· Melalui bekas kandang ayam yang kena IB
Gejala:
· Ngorok, sesak nafas, bersin, batuk.
· Mata berair, hidung mengeluarkan lender cair
· Mata kadangkala bengkak dan berair
· BB menurun
· Produksi dalam breeding buruk
· Angka kematian tinggi terutama pada naka ayam
Pencegahan:
· Vaksin Ib dilakukan dengan ketat
· Sisa pakan dan tata laksana perkawinan dilakukan dengan baik, kandang tidak lembab, cukum SM, disemprot disinfektan min 2 minggu sekali.
· Diberi ransum yang baik
· Mencegah carier mendekati kandang
· Mengisolasi ayam yang sakit untuk mencegah penularan pada ayam yang sehat
Vaksiansi:
· Diteteskan dalam mata
· Berupa spray
· Dalam air minum
Tidak ada komentar:
Posting Komentar